Guru SMPN 8 Tanjabtimur,Terbaik 1 GTK Inovatif Tingkat Provinsi Jambi

Sabtu, 9 November 2024 - 22:15

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERITA TANJAB TIMUR – Kementerian pendidikan kebudayaan riset dan teknologi,yang di selenggarakan Balai Guru Penggerak(BGP) Provinsi jambi menggelar jambore merdeka belajar,yang di laksanakan di hotel swiss belt jambi 8-10 november 2024.

 

Dr.Sutrimo M.Pd guru SMPN 8 tanjung jabung timur yang merupakan salah satu guru SMP yang mewakili kabupaten tanjabtimur, Berhasil meraih Terbaik I Kategori GTK Inovatif guru SMP tingkat provinsi jambi.

 

Kadis Pendidikan melalui Kabid PTK Refli, M.Pd dan Kasi PTK Jenjang SMP Suci Dewi Rahmyati, M.Pd pada saat di konfirmasi selamat kepada pak sutrimo guru SMPN 8 tanjabtimur yang memberikan prestasi kado terbaik 1  GTK inovatif guru SMP ,untuk kabupaten tanjabtimur di ajang jambore merdeka belajar tingkat provinsi jambi.

 

Refli menyampaikan sangat mengapresiasi kepada pak sutrimo guru SMPN 8 atas prestasi yang di raih,semoga sebagai motivasi kepada para majelis guru,muda2han bisa mengikuti jejak pak sutrimo, tandasnya.

 

Tidak hanya itu,prestasi terbaik 1 ini akan berlanjut ke tingkat nasional,mewakili guru seprovinsi jambi.

 

“Jangan pernah berhenti berinovasi dalam memajukan pendidikan. Guru adalah pilar utama dalam pembangunan bangsa,” ujarnya.***

Baca Juga:  Miliki Jiwa Sosial yang Tinggi, ARB-NAZAR Jenguk Warga Sido Mulyo yang Sakit
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari.

Berita Terkait

Siswi SMPN Tanjab Timur, ikuti Olimpiade PAI Tingkat Nasional di Bandung
Pengawas TPS se-Tanjab Timur Dilantik, Ini Pesan Ketua Bawaslu
Terkait Pengelolaan Keuangan Desa Sungai Sayang, Pernyataan Kades Dan Sekdes Diduga Tidak Singkron
Bawaslu Tanjabtimur umumkan Siaran Pers Pelanggaran Netralitas ASN (R) Dikubu Laris Memenuhi Unsur
Bertindak Selaku Irup, Kapolres Tanjab Timur Beri Amanat Arti Sumpah Pemuda
Horas Bangso Batak (HBB) Tanjabtim, Bergerak Sosialisasikan 18 Kerja Unggulan Paslon Dillah – Tanja
Bikin Mewek, Seorang Netizen Bongkar Sifat Asli Dilla Hich
Menguat, Laskar 21 untuk Pilbup Tanjabtim dan Pilgub Jambi

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 19:10

Di Duga Mobil Dinas Kesehatan Tebo Di Gunakan Untuk Keperluan Pribadi

Sabtu, 16 November 2024 - 18:39

Agus-Nazar Diskusi Pembangunan Tebo Dengan Tomas Tanjung Pucuk Jambi

Sabtu, 16 November 2024 - 18:26

Emak Emak Sungai Abang Solid Dukung Dan Do’akan Kemenangan Agus-Nazar

Sabtu, 16 November 2024 - 18:06

Tak Hadiri HUT Golkar, Khalis Mustiko beserta Anggota DPRD Tebo Bimtek Di Jakarta

Sabtu, 16 November 2024 - 15:28

Ada Pengerahan Massa, Debat Kandidat Bupati Bungo Bisa Memanas.

Jumat, 15 November 2024 - 19:27

Agus-Nazar Berkomitmen Kembangkan Wisata Sejarah Yang Ada Dikabupaten Tebo

Jumat, 15 November 2024 - 19:18

Agus-Nazar Ajak Warga Batak di Desa Perintis Untuk Bersama-Sama Mengawal Kemenangan

Jumat, 15 November 2024 - 16:02

Agus-Nazar Buka Rakercab Exco Partai Buruh Kabupaten Tebo

Berita Terbaru