Ssst..ini Titik Krusial Kegagalan Al Haris Selaku Petahana

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:10

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAMBI, KABARJAMBI.ID – Debat pertama calon Gubernur Provinsi Jambi yang akan digelar 27 November 2024 di nanti publik Jambi. Menanggapi acara debat ini pengamat Politik Jambi Dr. Noviardi Ferzi menilai debat pertama calon Gubernur Jambi ini akan berat bagi sang petahana Al Haris karena kegagalan berbagai programnya selama menjadi Gubernur.

 

” Debat Visi misi itu berat bagi petahana, karena kegagalan berbagai program prioritasnya, jika saya jadi Romi, saya akan pertanyakan pada dia, kenapa Program Dumisake yang tak berdampak, Islamic centre dan stadion yang belum selesai, jalan khusus batubara tak jelas ceritanya, APBD yang defisit, janji 1000 tower, Kawasan Sentusa yang tak ada progress, belum lagi indikator makro lain seperti pertumbuhan ekonomi, kemiskinan dan pengangguran, ini semua menghantui pak Al Haris selaku petahana, ” ungkap Noviardi Ferzi (26/10) di Jakarta.

 

Al Haris selaku petahana menghadapi debat pilgub pertama ini dengan sejumlah persoalan berat. Mulai dari berbagai blunder kebijakan pemerintahan dan blunder yang dilakukan pendukungnya, sampai melesetnya janji-janji politiknya.

 

Dalam pekan ini saja ada dua blunder besar yang dilakukan pendukung Al Haris Pertama, memainkan isu Narkoba secara kontra produktif, hingga melahirkan simpati masyarakat. Kedua, Gonjang – Ganjing isu moral yang mau tak mau akan membebani Al Haris jelang debat Visi Misi.

 

Jajak pendapat yang dilakukan oleh Lembaga Survei Indonesia (LSI) awal Oktober 2024 menunjukkan masyarakat menilai kinerja yang rendah oleh Gubernur Provinsi Jambi.

 

Dari jajak pendapat tersebut sangat jelas posisi Al Haris dalam bahaya besar. Apalagi hanya 37 persen lebih masyarakat yang masih mengharapkan ia menjadi Gubernur Jambi kembali.

Baca Juga:  Polsek VII Koto Ilir Dukung Langkah Percepatan Swasembada Pangan

 

Agak sulit membayangkan apa yang akan disampaikan Al Haris untuk menjawab isu ini. Berbagai masalah menjadi problem terbesar dari pemerintahan Haris Sani.**

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari.

Berita Terkait

Wanita di Jambi Bawa Emas 2,5 Kg Ditangkap, Diduga Hasil Tambang Ilegal
Press Confernce Arin Azraghevira Indarta Sosok Remaja Puri Jambi Yang Raih Gelar Putri Remaja Indonesia 2024
Pertanyaan Haris, Dijawab Romi dengan Bukti Prestasi
WBI Jambi Bakal Diskusi Dengan DPR RI Komisi XII Soal Pertambangan, Polemik dan Dampak Buruknya
Kasrem 042/Gapu Pimpin Upacara Ziarah Nasional HUT Ke-79 TNI Tahun 2024
Pecat Sepihak, Don Putra Jaya Gugat Kades Sungai Bungur Ke PTUN
Pagar Sekolah Ambruk di Jambi, Telan 3 Korban Jiwa
Tersangka Pembunuh Mayat Dalam Lemari, Terungkap Aksi Kejinya

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 19:10

Di Duga Mobil Dinas Kesehatan Tebo Di Gunakan Untuk Keperluan Pribadi

Sabtu, 16 November 2024 - 18:39

Agus-Nazar Diskusi Pembangunan Tebo Dengan Tomas Tanjung Pucuk Jambi

Sabtu, 16 November 2024 - 18:26

Emak Emak Sungai Abang Solid Dukung Dan Do’akan Kemenangan Agus-Nazar

Sabtu, 16 November 2024 - 18:06

Tak Hadiri HUT Golkar, Khalis Mustiko beserta Anggota DPRD Tebo Bimtek Di Jakarta

Sabtu, 16 November 2024 - 15:28

Ada Pengerahan Massa, Debat Kandidat Bupati Bungo Bisa Memanas.

Jumat, 15 November 2024 - 19:27

Agus-Nazar Berkomitmen Kembangkan Wisata Sejarah Yang Ada Dikabupaten Tebo

Jumat, 15 November 2024 - 19:18

Agus-Nazar Ajak Warga Batak di Desa Perintis Untuk Bersama-Sama Mengawal Kemenangan

Jumat, 15 November 2024 - 16:02

Agus-Nazar Buka Rakercab Exco Partai Buruh Kabupaten Tebo

Berita Terbaru